Kamis, 07 Januari 2010

TUGAS 1

Tugas 1 Ragam Bahasa

Pertanyaan :

1. Apa yang dimaksud dengan ragam bahasa ?

2. Sebutkan dan jelaskan hal-hal yg menyebabkan adanya ragam bahasa ?

3 Jelaskan dengan contoh penggunaan ragam lisan dan dengan ragam tulisan resmi ?

4. Jelaskan kelebihan dan kekurangan ragam lisan dan ragam tulis?

Jawaban :

1. Ragam bahasa adalah Keanekaragaman penggunaan bahasa Indonesia sebagai alat komunikasi.

2. - Berdasarkan Media

Berdasarkan media dibagi menjadi 2, yaitu :

●Ragam Bahasa Lisan

Ciri-ciri nya :

  1. Memerlukan kehadiran orang lain.
  2. Unsur gramatikal tidak dinyatakan secara lengkap.
  3. Terikat ruang dan waktu.
  4. Dipengaruhi oleh tinggi rendah nya suara.

●Ragam Bahasa Tulis

Ciri-ciri nya :

  1. Tidak memerlukan kehadiran orang lain.
  2. Unsur gramatikal dinyatakan secara lengkap.
  3. Tidak terikat ruang dan waktu.
  4. Dipengaruhi oleh tanda baca.

- Berdasarkan Bidang atau tema yg sedang di komunikasikan.

●Ragam bahasa Ilmiah

●Ragam bahasa sastra

●Ragam bahasa iklan

●Ragam bahasa bidang-bidang tertentu.

- Berdasarkan Ragam bahasa berdialek.

- Berdasarkan Ragam bahasa yg baik dan benar.

- Berdasarkan waktu Penggunaan

berdasarkan waktu penggunaan di bagi menjadi 2 bentuk yakni :

● Ragam bahasa Indonesia Lama

Ragam bahasa ini dipakai sejak zaman kerajaan sriwijaya hingga saat di cetuskan nya sumpah pemuda.Ciri-cirinya adalah ragam bahasanya masih di pengaruhi oleh bahasa melayu.

● Ragam bahasa Indonesia Baru

Penggunaan ragam bahasa Indonesia baru di mulai sejak di cetuskannya sumpah pemuda pada 28 oktober 1928 hingga bertahan sampai saat ini.

- Berdasarkan Situasi

●Ragam bahasa Resmi

  1. Menggunakan unsur gramatikal secara eksplisit dan konsisten.
  2. Menggunakan imbuhan secara lengkap.
  3. Menggunakan kata bantu resmi.
  4. Menggunakan kata baku.
  5. Menggunakan EYD.
  6. Menghindari unsur ke daerahan.

●Ragam bahasa tidak Resmi

Ciri-cirinya merupakan kebalikan dari Ragam bahasa resmi.

1.Ragam Bahasa Akrab.

2.Ragam Bahasa Konsultasi.

3. - Contoh Ragam Lisan : Novi sedang membaca surat kabar.

sesuai dengan ciri-ciri dari karakter ragam lisan, kalimat Novi sedang membaca surat kabar merupakan suatu gambaran dari ragam lisan.

- Contoh Ragam Tulis Resmi

1. Garansi berlaku selama satu tahun

2. Selamat datang di kota depok

4. - Ragam Lisan terikat akan kondisi, situasi, ruang, dan waktu. sedangkan ragam tulis tidak.

- Ragam lisan di pengaruhi oleh tingi rendahnya suara sedangkn ragam tulis hanya dalam bentuk katanya.

- Dalam ragam lisan unsur gramatikal tidak selalu dinyatakan dan dapat ditanggalkan.

- Ragam lisan menghendaki adanya orang ke dua atau lebih akan tetapi ragam tulis tidak mengharuskan itu.

Tugas 2 Diksi

Pertanyaan :

  1. Apa yg dimaksud dengan Diksi ?
  2. Jelaskan hal-hal yg mempengaruhi penggunaan ketepatan pilihan kata berdasarkan kemampuan pengguna bahasa ?
  3. Jelaskan fungsi pilihan kata ?
  4. Syarat-syarat yg dimiliki pengguna bahasa dalam ketepatan pilihan data ?

Jawaban :

1. Diksi adalah Pilihan kata. Maksudnya kita memilih kata yangg tepat untuk menyatakan sesuatu.

2. - Menghasilkan respon pembaca sesuai dengan penulisannya.

- Menghasilkan target komunikasi yg di harapkan.

- Menghasilkan komunikasi puncak tanpa salah penafsiran atau makna.

- Mengomunikasikan gagasan berdasarkan pilihan kata yg tepat dan sesuai kaidah bahasa indonesia.

3. Sebagai sarana mengaktifkan kegiatan berbahasa (berkomunikasi) yang dilakukan seseorang untuk menyampaikan maksud serta gagasannya kepada orang lain.

4. - Menggunakan dengan cermat kata yg bersinonim.

- Menggunakan kata abstrak dan kongkrit secara tepat dan cermat.

- Menggunakan kata umum dan juga kata khusus secara cermat.

- Menggunakan kata yg merubah makna dengantepat.

- Membedakan dengan cermat makna kata yg hampir bersinonim.

- Membedakan dengan cermat kata yg mirip ejaannya.

- Menggunakan imbuhan asing harus memahami makanya secara tepat.

- Mengunakan kata kata idiomatik berdasarkan susunan yg benar.

- Tidak menafsirkan makna katasecara subjektif berdasarkan pendapat sendiri.

- Membedakan makna konotasi dan denotasi dengan tepat.

Tugas 3 Kalimat Benar Salah

kalimat salah

1. Buaya yang memangsa zebra itu.

2. Peserta yang meninggalkan ruang seminar.

3. Rapat pertemuan untuk memilih pemimpin baru.

Setelah Di benarkan :

1. Singa menerkam kambing itu.

2. Mahasiswa meninggalkan ruang kuliah.

3. Rapat pertemuan memilih pemimpin baru.

Penjelasan.

Suatu kata kerja dalam sebuah kalimat tidak dapat menduduki status predikat kalau di depan kata kerja terdapat kalimat yang, untuk dan sebagainya. Kata memangsa, meninggalkan, dan memilih yg berfungsi sebagai predikat kalimat 1,2, dan 3 tidak di dahului kata yang dan untuk.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar